gambar

Selasa, 19 Oktober 2021

TUTORIAL MEMBUAT BLOG DI BLOGSPOT DAN WORDPRESS DALAM WAKTU 5 MENIT!


 Cara Membuat Blog di Blogger
  1. Buka Blogger dengan URL http://blogger.com/about
  2. Klik Create Your Blog.
  3. Login dengan akun Gmail.
  4. Masukkan nama blog, alamat blog, atau URL dan pilih template/tema.
  5. Lalu Klik Buat Blog.




Cara Membuat Blog di WordPress
  1. Buka WordPress dengan URL https://wordpress.com atau https://id.wordpress/create-blog
  2. Klik Get Started.
  3. Klik 'Mulai blog anda'
  4. Masukkan alamat email, nama blog, dan kata sandi.


Cara Membuat Blog di HP (HANDPHONE/SmartPhone)

                BLOGGER

  1. Buka aplikasi peramban atau browser
  2. Buka Blogger di alamat https://www.blogger.com/
  3. landing page, pilih menu CREATE YOUR BLOG
  4. Login menggunakan akun Google / Gmail
  5. Tulis Nama Tampilan di kolom yang disediakan
  6. Tap “Lanjutkan ke Blogger”
  7. Pilih menu BUAT BLOG BARU
  8. Isi kolom yang tersedia: judul atau nama blog, alamat blog, dan memilih template blog.
  9. Pilih menu Buat Blog!
Berikutnya, akan muncul laman Dashboard untuk aktivitas blogging di Blogger. Jika ingin mulai posting, pilih menu Entri Baru.


                WORDPRESS

  1. Buka aplikasi peramban ponsel dan kunjungi situs web WordPress di alamat https://id.wordpress.com/
  2. landing page, pilih menu MULAI
  3. Login menggunakan akun WordPress. Jika tak memilikinya, silakan mendaftar dahulu.
  4. Pilih jenis layanan blog, topik blog yang akan dibuat.
  5. Tap Lanjutkan
  6. Isi nama atau judul blog di kotak yang tersedia > Lanjutkan
  7. Isi alamat blog yang dikehendaki, misalnya “romeltea”.
  8. Di bagian alamat, pilih domain (gratis) “romeltea.wordpress.com”
WordPress akan menawarkan paket. Pilih Start with a free site! Akan muncul laman Dashboard untuk aktivitas blogging di WordPress. Jika ingin mulai posting, pilih menu Tulis di pojok kanan atas Dashboard.

3 komentar: